Pembukaan Turnamen Kapolsek Cimanggung Cup Dalam Rangka Hari Bhayangkara ke 78 Tahun 2024 Polsek Cimanggung Polres Sumedang

    Pembukaan Turnamen Kapolsek Cimanggung Cup Dalam Rangka Hari Bhayangkara ke 78 Tahun 2024 Polsek Cimanggung Polres Sumedang

    Cimanggung_Sumedang.  Bertempat di GOR Bujil Dsn. Cicabe Desa Cihanjuang Kecamatan Cimanggung Kabupaten Sumedang, telah dilaksanakan Pembukaan Kegiatan Turnamen "Kapolsek Cimanggung Cup" dalam rangka memeriahkan Hari Bhayangkara ke 78 Tahun 2024 Polsek Cimanggung Polres Sumedang Polda Jabar. Rabu (12/06/2024). 

    Kegiatan Turnamen tersebut dibuka langsung oleh Kapolsek Cimanggung  Kompol Karyaman D, S.H., M.H dan dihadiri oleh :
    - Camat Cimanggung Drs. H. Agus Wahyudin, M.Si
    - Danramil Cimanggung Mayor Inf. Dede Baharudin 
    - Para Kepala Desa se - Kecamatan Cimanggung 
    - Panit 1 Lantas Polsek Cimanggung IPDA Usep Saepuloh 
    - Kasium Polsek Cimanggung Aiptu Ujang Juharto
    - Para Kanit/Panit beserta anggota Polsek Cimanggung 
    - Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Cimanggung 
    - Anggota Babinsa Koramil Cimanggung 
    - Para Peserta / Tim Bulutangkis dari masing-masing Desa.

    Adapun Susunan acara dalam kegiatan tersebut adalah sebagai berikut:
    - Pembukaan 
    - Sambutan Kapolsek Cimanggung Kompol Karyaman D, S.H., M.H
    - Sambutan Camat Cimanggung 
    - Sambutan Danramil Cimanggung 
    - Service secara simbolis oleh Kapolsek, Camat dan Danramil
    - Doa.

    Adapun peserta dari masing2 Desa dan Instansi sebanyak 1 Tim ( Double/Pasangan Putra )  dengan pertandingan sistem gugur.

    Kegiatan turnamen sampai dengan saat ini masih berjalan dengan aman dan kondusif. 

    Bahwa kegiatan Turnamen Bulutangkis tersebut bertujuan untuk mempererat silaturahmi dan meningkatkan soliditas dan sinergitas antar instansi dan warga masyarakat  melalui Olahraga dalam rangka memeriahkan Hari Bhayangkara ke 78 Tahun 2024 diwilayah Polsek Cimanggung Polres Sumedang Polda Jabar.

    Sumedang

    Sumedang

    Artikel Sebelumnya

    OPS LIBAS 2024 : Antisipasi Tindakan Kejahatan...

    Artikel Berikutnya

    OPS LUBAS 2024 : Polsek Sukasari Polres...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Pelaku Pemukulan Pelajar Masih Berkeliaran, Kinerja Polsek Medan Area di Pertanyakan
    Polda Jabar Ungkap Kasus Tindak Pidana Perdagangan Orang dan Pelanggaran Aturan Penempatan Pekerja Migran Indonesia Secara Tidak Prosedural
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    PolsekTanjungkerta mengantisipasi keamanan demi masyarakat,Anggota Polsek Tanjungkerta Polres Sumedang Polda Jabar Laksanakan patroli di siang hari
    OPS LIBAS 2024 :Cegah Tindakan Kejahatan Jalanan Polres Sumedang Laksanakan Patroli DI Titik Rawan Kriminalitas
    Polres Sumedang Polda Jabar Giatkan Patroli di Area Parkir Pusat Perbelanjaan dalam Ops Jaran Lodaya 2024 untuk Cegah Pencurian Kendaraan Bermotor
    Kapolsek Tanjungkerta dan Koramil 1003/Tanjungkerta melaksanakan oprasi knalpot BRONG bersama ormas dan komunitas Tanjungkerta
    Peduli Pendidikan Indonesia, Baca Yuk Unpad Gelar Webinar Pendidikan
    Sinergitas TNI – Polri, Dalam Kegiatan Sambang  anggota koramil1003 Tanjungkerta
    PolsekTanjungkerta mengantisipasi keamanan demi masyarakat,Anggota Polsek Tanjungkerta Polres Sumedang Polda Jabar Laksanakan patroli di siang hari
    Kapolsek Tanjungkerta dan Koramil 1003/Tanjungkerta melaksanakan oprasi knalpot BRONG bersama ormas dan komunitas Tanjungkerta
    OPS LIBAS 2024 :Cegah Tindakan Kejahatan Jalanan Polres Sumedang Laksanakan Patroli DI Titik Rawan Kriminalitas
    Polres Sumedang Polda Jabar Giatkan Patroli di Area Parkir Pusat Perbelanjaan dalam Ops Jaran Lodaya 2024 untuk Cegah Pencurian Kendaraan Bermotor
    Bersama Warga, Polsek Tanjungkerta Lakukan Pembersihan Rumpun Bambu Yang Roboh
    Polsek Conggeang Polres Sumedang dan Anggota Koramil 1007 Conggeang Sambangi Ketua PPS Demi Sinergitas TNI-Polri
    Polres Sumedang Berikan Bantuan RUTILAHU kepada Bapak Sar'an dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-78
    OPS LIBAS 2024 : Antisipasi Tindakan Kejahatan Jalanan Polres Sumedang Laksanakan Patroli
    Kapolres Sumedang Terima Kunjungan MENKO PMK Di Tol Cisumdawu

    Ikuti Kami